Rabu, 23 Maret 2016

Rolling Mill Furnace

Pada kesempatan kali ini saya akan sharing tentang kiln/furnace yang biasanya di gunakan pada industri pengolahan besi dan baja. Ada beberapa macam kiln/furnace yang biasanya di gunakan di industri besi dan baja, di antaranya :
  • Pusher furnace, terdapat dua macam furnace jenis ini, yaitu : Pusher with skid rail block, dan Pusher with water cooled skid.
  • Walking Hearth Furnace 
  • Walking Beam Furnace
  • Rotary Hearth Furnace
  • Continuous Recirculating Bogie Furnace
 Rata - rata furnace - furnace tersebut bekerja pada suhu operasional sampai 1250oC dengan menggunakan bahan bakar Gas coal gasifier, light oil dan heavy oil.



Pusher furnace

Rotary hearth furnace

Walking beam furnace

Walking hearth furnace



Continuous recirculating bogie furnace

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar